Tutorial Bisnis Online

Panduan Blogger/Blogspot

Publish: 12 Nov 2012 06:08

Panduan BloggerWordPress dapat dipakai untuk web apapun juga. Hanya saja terkadang, kita perlu sarana yang lebih efektif dan efisien baik dari segi biaya maupun efisiensi. Misalnya jika kita ingin membangun sebuah web blog biasa tanpa butuh teknologi canggih seperti fasilitas affiliasi, memberarea atau mungkin forum diskusi, dsb jadi hanya blog saja tempat kita nulis dan berbagi informasi, maka saya rasa menggunakan blogspot sudah cukup.

Nah, insyaaLlah di Cafebisnis saya akan coba sharing bagaimana memanfaatkan blogspot baik untuk blog personal maupun blog bisnis. Bahkan dengan ketekunan dan trik kita bisa bikin blogspot tampil seperti sebuah web profesional.

Dibanding WordPress.com saya lebih menyarankan menggunakan blogspot karena aturan di blogspot lebih longgar daripada di wordpress.com. Apalagi kita dapat memasukkan iklan-iklan berbasis javascript maupun iframe ke blog kita.

Tutorial Lainnya

Jika ada pertanyaan atau komentar soal artikel di atas, silahkan disampaikan di Grup Cafebisnis. Sertakan juga URL Artikel ini: https://cafebisnis.com/tutorial/261-panduan-bloggerblogspot

Buka | Tutup

Tutorial Terbaru

About Us

Cafebisnis siap membantu anda mewujudkan sebuah web bisnis yang powerful melalui berbagai script dan plugin web bisnis online.
Cafebisnis Online

 

Sponsor Anda

Lutvi Avandi

+628970097777
08970097777
lutvicb
PakarBlog

Copyright © Cafebisnis 2016